Pengaruh Motivasi Dan Minat Siswa Terhadap Hasil Belajar Tematik Di Kelas III SDN O17 Jaya Kopah Kabupaten Kuantan Singingi

Authors

  • sakdia Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, Universitas Islam Riau
  • Siti Quratul Ain Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, Universitas Islam Riau

DOI:

https://doi.org/10.31004/jpion.v3i1.217

Keywords:

Learning Motivation, Interest in Learning, Learning Results and Thematic

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di SDN 017 Jaya Kopah . Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh motivasi  dan minat siswa terhadap hasil belajar tematik di kelas III SDN 017 Jaya Kopah. Waktu penelitian ini dilaksanakan pada 18-28 September 2023. Bentuk penelitian ini adalalah kuantitatif dengan menggunakan metode survey dengan pendekatan korelasi. Sampel yang dijadikan penelitian ini adalah siswa kelas IIIA dan IIIB. Data dikumpulkan melalui penyebaran angket dan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi berganda. Hasil penelitian membuktikan bahwa motivasi belajar tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap hasil belajar karena nilai sig 0.071>0,05 dan nilai t hitung 1.866<t tabel .minat belajar berpengaruh terhadap hasil belajar yang dibuktikan dari hasil penelitian nilai sig 0,003<0,05 dan nilai t hitung 3.191>2.034. secara simultan cara motivasi dan minat belajar secara bersama-sama  memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar dengan nilai Fhitung 6.406>F tabel dengan nilai sig 0,001<0,05 dengan prsentase 66,5%. Kondsi ini menunjukkan jika cara belajar dan motivasi belajar ditingkatkan maka akan mendorong peningkatan hasil belajar yang lebih baik dan tentunya bermanfaat bagi kelancaran proses pembelajaran di SDN 017 Jaya Kopah

References

Achru, A. (2019). Pengembangan Minat Belajar Dalam Pembelajaran. Jurnal Idaarah, 3(2), 205–215.

Ali, S., Moonti, U., & Yantu, I. (2022). Pengaruh Motivasi Dan Kemandirian Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ips Terpadu Kelas Viii Di Smp Negeri 1 Bulango Utara Kabupaten Bone Bolango. Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 8(2), 1553–1560.

Anggraini, S., & Sukartono, S. (2022). Upaya Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik Di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 5287–5294.

Arikunto, S. (2010). Metode Peneltian. Jakarta: Rineka Cipta, 173.

Emda, A. (2018). Kedudukan Motivasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran. Lantanida Journal, 5(2), 172–182.

Gustina, Hazari.2020. Pengaruh Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V Pada Mata Pelajaran Matematika Disekolah Dasar Negeri 68 Kota Bengkulu.(Skripsi).Bengkulu: Institut Agama Islam Negeri Bengkulu.

Hamzah, H., Utami, L. S., & Zulkarnain, Z. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Roda Putar Fisika Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. Orbita: Jurnal Kajian, Inovasi Dan Aplikasi Pendidikan Fisika, 5(2), 77–81.

Handayani, Meri. (2019).“ Pengaruh Cara Belajar Dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X Dan Xi Ips Di Sma Ylpi Pekanbaru”.

Haryati, Juli. (2021).“ Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Sisa Kelas Viii Di Smp N 34 Pekanbaru.”

Herawati, H. (2020). Memahami Proses Belajar Anak. Bunayya: Jurnal Pendidikan Anak, 4(1), 27–48.

Hastiwi,Lucia,Dkk,2022. Meningkatkan Sikap Percaya Diri Dan Hasil Belajar Matematika Melalui Model Pbl Pada Siswa Kelas 1 Sd Negeri Sinduadi Timur. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(4,906.)

Irham, M. (2020). Pengaruh Daya Ingat Terhadap Hasil Belajar Kognitif Siswa Pada Pelajaran Aqidah Akhlak Di Madrasah Aliyah Miftahul Hidayah Pekanbaru. Universitas Islam Riau.

Kurniawan, B., Wiharna, O., & Permana, T. (2017). Studi Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Teknik Listrik Dasar Otomotif. Journal Of Mechanical Engineering Education, 4(2).

Lestari, I. (2015). Pengaruh Waktu Belajar Dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan Mipa, 3(2).

Magdalena, I., Hidayah, A., & Safitri, T. (2021). Analisis Kemampuan Peserta Didik Pada Ranah Kognitif, Afektif, Psikomotorik Siswa Kelas Ii B Sdn Kunciran 5 Tangerang. Nusantara, 3(1), 48–62.

Marlina, L., & Sholehun, S. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar Bahasa Indonesia Pada Siswa Kelas Iv Sd Muhammadiyah Majaran Kabupaten Sorong. Frasa: Jurnal Keilmuan, Bahasa, Sastra, Dan Pengajarannya, 2(1), 66–74.

Meyanti, R., Bahari, Y., & Salim, I. (2019). Optimalisasi Minat Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Problem Solving. Proceedings International Conference On Teaching And Education (Icote) Vol, 2(2).

Muawanah, E. I., & Muhid, A. (2021). Strategi Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Selama Pandemi Covid–19: Literature Review. Jurnal Ilmiah Bimbingan Konseling Undiksha, 12(1).

Muhammad, M. (2017). Pengaruh Motivasi Dalam Pembelajaran. Lantanida Journal, 4(2), 87–97.

Mujianto, H. (2019). Pemanfaatan Youtube Sebagai Media Ajar Dalam Meningkatkan Minat Dan Motivasi Belajar . Jurnal Komunikasi Hasil Pemikiran Dan Penelitian Program Study Ilmu Komunikasi, 5(1), 135-158.

Nasrah, N., & Muafiah, A. M. A. (2020). Analisis Motivasi Belajar Dan Hasil Belajar Daring Mahasiswa Pada Masa Pandemik Covid-19. Jrpd (Jurnal Riset Pendidikan Dasar), 3(2), 207–213.

Pradana, F. A. P., & Mawardi, M. (2021). Pengembangan Instrumen Penilaian Sikap Disiplin Menggunakan Skala Likert Dalam Pembelajaran Tematik Kelas Iv Sd. Fondatia, 5(1), 13–29.

Prawira, P. Y. (2020). Strategi Komunikasi Interpersonal Antara Guru Wali Kelas Dan Murid Dalam Memotivasi Semangat Belajar Murid Sdn Paninggilan 07. Universitas Mercu Buana.

Putra,Dede Dwi .(2020). “Pengaruh Minat Dan Perhatian Siswa Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di Sma Pgri Pekanbaru”.

Putri, A. E. (2019). Pengaruh Persepsi Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Sabun Cuci Rinso (Studi Pada Santriwati Ponpes Salafiyah Kapurejo Kediri Tahun 2018). Iain Kediri.

Rahmat, P. S. (2021). Psikologi Pendidikan. Bumi Aksara.

Rahmi, I., Nurmalina, N., & Fauziddin, M. (2020). Penerapan Model Role Playing Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Sekolah Dasar. Journal On Teacher Education, 2(1), 197–206.

Riska,A & Siti.Q.A.(2022). Pola Asuh Orang Tua Terhadap Motivasi Belajar Siswa di Sekolah Dasar.Jurnal Pendidikan Islam Dan Multikulturalisme, 8(1),263-270.

Rubiana, E. P., & Dadi, D. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Motivasi Belajar Ipa Siswa Smp Berbasis Pesantren. Bioed: Jurnal Pendidikan Biologi, 8(2), 12–17.

Rumbewas, S. S., Laka, B. M., & Meokbun, N. (2018). Peran Orang Tua Dalam Miningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik Di Sd Negeri Saribi. Edumatsains: Jurnal Pendidikan, Matematika Dan Sains, 2(2), 201–212.

Sappaile, B. I. (2010). Konsep Penelitian Ex-Post Facto. Jurnal Pendidikan Matematika, 1(2), 1–16.

Setiawan, A., Nugroho, W., & Widyaningtyas, D. (2022). Pengaruh Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas Vi Sdn 1 Gamping. Tanggap: Jurnal Riset Dan Inovasi Pendidikan Dasar, 2(2), 92–109.

Setiawati, S. M. (2018). Telaah Teoritis: Apa Itu Belajar? Helper: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 35 (1), 31–46.

Slameto, S. (2015). Pembelajaran Berbasis Riset Mewujudkan Pembelajaran Yang Inspiratif. Satya Widya, 31(2), 102–112.

Sudjana, N. (2009). Penilaian Hasil Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Susanto, H. P. (2016). Analisis Hubungan Kecemasan, Aktivitas, Dan Motivasi Berprestasi Dengan Hasil Belajar Matematika Siswa. Beta: Jurnal Tadris Matematika, 9(2), 134–147.

Published

2024-01-02

How to Cite

sakdia, & Siti Quratul Ain. (2024). Pengaruh Motivasi Dan Minat Siswa Terhadap Hasil Belajar Tematik Di Kelas III SDN O17 Jaya Kopah Kabupaten Kuantan Singingi. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan Indonesia, 3(1), 45–56. https://doi.org/10.31004/jpion.v3i1.217

Most read articles by the same author(s)